Senin, 11 Januari 2021

Ingatkan Keadilan, WHO Ingin Negara Kaya Setop Memborong Vaksin COVID-19

 Pandemi COVID-19 kini memasuki babak saat dunia mulai melawan dengan vaksinasi. Beberapa negara berlomba-lomba memborong suplai vaksin COVID-19 yang kini masih terbatas.

Terkait hal tersebut, Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) sekali lagi mengingatkan soal keadilan distribusi. Ada kecenderungan negara kaya membuat perjanjian pembelian langsung dengan produsen, membuat negara yang lebih miskin di dunia tidak kebagian atau kekurangan suplai vaksin.


Direktur Jenderal WHO, Tedros Adhanom Ghebreyesus, ingin produsen memprioritaskan suplai vaksin untuk COVAX. Perlu diketahui COVAX merupakan pilar khusus yang dibentuk oleh WHO dan organisasi internasional lainnya dengan tugas menjamin akses vaksin COVID-19 yang adil untuk semua negara.


"Saya ingin melihat produsen memprioritaskan suplai dan distribusi vaksin lewat COVAX," kata Tedros seperti dikutip dari situs resmi WHO, Senin (11/1/2021).


"Saya mengimbau negara yang sudah membeli banyak vaksin dan memiliki kuasa terhadap suplai global agar menyisihkan vaksin untuk COVAX yang hari ini sudah siap melakukan distribusi secepatnya. Berhenti melakukan perjanjian bilateral yang kemudian merugikan COVAX," lanjut Tedros.


WHO menyebut dalam menghadapi pandemi tidak seharusnya ada negara mendapat perlakuan spesial bisa memvaksinasi seluruh populasi warganya. Sementara negara lain bahkan tidak bisa memulai vaksinasi karena tidak punya suplai vaksin COVID-19.

https://cinemamovie28.com/movies/masseuse/


11 Cara Menghindari Virus Corona, Sepele Tapi Kerap Terlupakan


Meningkatnya virus Corona membuat pemerintah memberlakukan Penerapan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) di sebagian wilayah Jawa dan Bali pada 11-25 Januari 2021. Banyak cara menghindari virus Corona yang bisa diterapkan oleh masyarakat.

Beberapa hal mudah dilakukan di mana saja sebagai cara menghindari virus Corona. Virus Corona tidak boleh disepelekan mengingat penyakit ini dapat menyerang siapa saja, bahkan orang yang sehat sekalipun.


Dikutip dari Healtline, berikut 11 cara menghindari virus Corona:


1. Selalu cuci tangan

Cuci tangan adalah cara menghindari virus Corona yang paling umum. Hal ini disebabkan karena virus COVID-19 mudah menyebar melalui permukaan benda yang tangan kita sentuh.


Gunakan air hangat dan sabun kemudian gosok tangan Anda setidaknya selama 20 detik. Bubuhkan busa ke pergelangan tangan Anda, di antara jari-jari, dan di bawah kuku. Gunakan pembersih tangan jika Anda tidak bisa mencuci tangan dengan benar, terutama setelah menyentuh apa pun, termasuk ponsel atau laptop.


2. Hindari menyentuh wajah

Saat berada di luar rumah, hindari menyentuh wajah termasuk mulut, hidung, dan mata karena bisa saja tangan kita kotor dan memudahkan virus untuk masuk ke dalam tubuh. Hal ini dilakukan sebagai cara menghindari virus Corona.


3. Hindari bersalaman dan memeluk orang lain

Cara menghindari virus Corona selanjutnya adalah menghindari salaman dan memeluk orang lain. Kontak fisik dengan orang lain juga dikatakan sebagai salah satu proses penyebaran virus COVID-19.


4. Tidak meminjamkan barang pribadi

Virus COVID-19 bisa datang dari mana saja, contohnya penggunaan alat makan. Jangan meminjamkan barang pribadi ke orang lain dan bawalah peralatan makan sendiri saat makan di luar rumah sebagai cara menghindari virus Corona.


Apalagi yang termasuk cara menghindari virus Corona? Simak selengkapnya di halaman berikutnya.

https://cinemamovie28.com/movies/masseuse-3/

Tidak ada komentar:

Posting Komentar